Minggu, 09 Februari 2014

Hide IP Untuk Keamanan Internet Anda


Dengan Hide IP, anda dapat melindungi privasi penting anda dalam jaringan internet dari orang-orang jahat atau peretas (Hacker). Terutama akun jejaring sosial yang sangat rentan di Hack.

Bagaimana bila Identitas pribadi anda di curi oleh orang lain dan di salahgunakan ??

Dengan Hide IP juga anda bisa membuka situs-situs yang telah di blokir oleh beberapa pihak, tetapi ingat jangan pernah mencoba software ini pada situs-situs porno!


Cara kerja Hide IP ini cukup sederhana, Hide IP hanya akan menukarkan IP asli anda dengan fake IP (IP palsu) dari negara lain. Sehingga IP asli anda tidak akan terlacak oleh para Sniffing atau para pencuri informasi dalam jaringan internet.


Langsung aja di download Hide IP nya (2.6MB) : Download Platinum Hide IP
Download PATCH nya (70KB) : Download PATCH


Cara menggunakannya cukup simple
Setelah anda men install Platinum Hide IP , selanjutnya Buka file PATCH nya. Lalu klik "Patch", jika sudah tinggal Exit

Lalu di buka Aplikasi nya, anda hanya tinggal men Klik "Hide IP" untuk menyembunyikan IP, lalu anda dapat membuka Browser untuk berselancar di Internet.








Untuk memilih IP dari negara lain untuk di gunakan IP nya, anda tinggal men Klik " Choose IP Country "




Ingat !! Jangan menutup aplikasi Hide IP saat melakukan pemalsuan IP, cukup di Minimize saja

Jika sudah selesai menggunakannya, anda tinggal klik " Stop Hide "


Cukup Mudah kan ? selamat mencoba, Semoga Bermanfaat !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About